Catatan Kecil

Home » History » Kabuto (兜,胄) Helm Khas Para Samurai (Video)

Kabuto (兜,胄) Helm Khas Para Samurai (Video)

Kabuto (兜,胄) adalah helm khas yang di pergunakan oleh para samurai di jepang. Dan merupakan bagian terpenting dari peralatan Bushido (Kanji: 武士道 “tatacara ksatria”).

Bushido sendiri merupakan sebuah kode etik kepahlawanan golongan Samurai dalam feodalisme Jepang. Golongan Samurai sendiri adalah sebuah strata sosial penting dalam tatanan masyarakat feodalisme Jepang.

Bushido Samurai

Pages: 1 2 3


| Ingin Berkomentar Atau Meninggalkan Pesan...Cukup Dengan Mengisi Pesan / Komentar, Nama Dan Email Anda Pada Kotak Komentar ini (Pada Kolom/Pengisian Website Bisa Dikosongkan, Bila Tidak Memiliki Website Atau Blog) |...

[ Daftar Isi ]